Basarnas sisir Sungai Musi cari satu korban ledakan kapal jukung

id Kapal jukung meledak,Basarnas,Sungai musi

Basarnas sisir Sungai Musi  cari satu korban ledakan kapal jukung

Basarnas sisir sungai Musi cari satu korban ledakan kapal jukungĀ  (ANTARA/ M Imam Pramana)

"Dari hasil olah tempat kejadian perkara, kita menemukan percikan api dari kayu dan jangkar yang meledak, hingga kayu dan jangkar tersebut terlempar ke SPBB," katanya.
Ia menambahkan titik awal ledakan terjadi di sisi kanan SPBB yang mengalami kerusakan parah. Berdasarkan penelusuran sementara, polisi menyimpulkan bahwa sumber ledakan berada di dekat ujung SPBB.
 
Percikan api yang mencapai atap SPBB, dapat disimpulkan bahwa ledakan tersebut berasal dari kapal.
 
Peristiwa tersebut mengakibatkan seorang pengemudi kapal diketahui bernama Askolani tewas. Sementara dua di antaranya kritis yakni Dedi dan Krisna dan satu korban lagi Endut masih dalam pencarian.
 
"Satu korban lagi yakni Endut hingga kini masih dalam pencarian,"ujarnya.

Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Basarnas sisir Sungai Musi cari satu korban ledakan kapal jukung