Jakarta (ANTARA) - Seorang pria berinisial AR (25) menjadi korban tawuran antar kampung di Jalan Belimbing Papanggo, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Minggu (2/6) sekitar pukul 17.40 WIB.
"Korban ini mengalami sejumlah luka akibat sabetan senjata tajam dan dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis," kata Kapolsek Tanjung Priok Kompol Nazirwan di Jakarta, Senin.
Ia mengatakan korban mengalami 36 luka jahitan di tangan kanan dan 26 jahitan di tumit.
Selain itu, korban juga mengalami tiga luka jahitan di bagian kepala, tiga jahitan di dada dan empat jahitan di bagian betis.
Berita Terkait
Ini skema harga tiket konser Yura Yunita tahun 2025 di Jakarta
Rabu, 27 November 2024 16:35 Wib
Hakim tolak permohonan praperadilan Tom Lembong terkait impor gula
Selasa, 26 November 2024 17:04 Wib
Pertamina berupaya atasi kebocoran pipa BBM di Jakarta Utara
Selasa, 26 November 2024 13:12 Wib
Satu orang tewas akibat truk hilang kendali di Slipi
Selasa, 26 November 2024 12:22 Wib
28 tersangka kasus judol libatkan oknum Komdigi
Senin, 25 November 2024 14:16 Wib
Menkum tegaskan ibu kota masih di Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta
Selasa, 19 November 2024 15:43 Wib
Kejagung nilai Menteri Perdagangan lain tak terkait kasusTom Lembong
Selasa, 19 November 2024 15:01 Wib
Jokowi ungkap alasan dukung RK di Pilkada
Senin, 18 November 2024 20:50 Wib