Pangkalan Balai (ANTARA) - Penjabat Bupati Banyuasin Muhammad Farid didampingi Kepala Kesbangpol Adam Ibrahim dan Kepala Diskominfo-SP Banyuasin Salni Fajar menyambut kunjungan silaturahmi Kepala Badan Intelijen Negara Daerah Sumatera Selatan, bertempat di Ruang Rapat Guest House Rumah Dinas Bupati Banyuasin, Kamis (5/9/2024).
Menurut Pj Bupati Banyuasin M.Farid selain mempererat tali silaturahmi kunjungan Kabinda Sumsel Bapak Sudadi SH., M.Si beserta stafnya ini membahas tentang komitmen bersama dalam menjaga kondusifitas wilayah di Kabupaten Banyuasin menjelang Pilkada serentak.
“Alhamdulilah di Kabupaten Banyuasin Masih sangat kondusif jelang pilkada, Kami Pemkab Banyuasin tetap menjaga sikap netralitas ASN dalam perhelatan demokrasi di daerah,” katanya
Pj Bupati Yang terkenal selalu Menggaungkan Sholawat Busyro ini menambahkan Stabilitas daerah menjelang Pilkada serentak ini harus menjadi prioritas kita bersama. Mari bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban menjelang pelaksanaan Pilkada serentak sampai nantinya pesta demokrasi ini digelar,” imbuhnya.
Berita Terkait
Presiden: Pengelolaan air harus jadi konsentrasi kerja
Jumat, 23 Februari 2024 10:39 Wib
Gempa dengan magnitudo 5,1 guncang Bolaang Mongondow Selatan
Rabu, 1 November 2023 10:29 Wib
Aktivitas subduksi Lempeng Sangihe memicu gempa di Bolaang Mongondow
Minggu, 7 November 2021 9:45 Wib
Gempa tektonik magnitudo 5,9 guncang Bolaang Mongondow Sulut
Jumat, 9 Juli 2021 23:04 Wib
Menkes tolak PSBB usulan Bupati Bolaang Mongondow dan Fakfak
Kamis, 16 April 2020 12:17 Wib
Polisi tangkap lima murid SMK pelaku pelecehan viral di Medsos
Selasa, 10 Maret 2020 13:39 Wib
BPBD Mongondow siapkan 60 kantong jenazah evakuasi korban peti
Senin, 4 Maret 2019 10:53 Wib