Pemkot Palembang imbau jamaah di 1.990 masjid gelar shalat istisqa

id Shalat istisqa ,Palembang,permohonan,turun hujan

Pemkot Palembang imbau  jamaah di 1.990 masjid gelar shalat istisqa

Shalat Istisqa digelar di halaman Sekretariat Daerah Kota Palembang, Sumsel, Sabtu (30/9/2023). (FOTO ANTARA/HO-Kominfo Palembang)

  "Upaya keduniaan telah dilakukan oleh Pemerintah Kota Palembang dan sekarang upaya lain dengan terus berdoa kepada Allah SWT," katanya.
 
Ia berharap kabut asap akibat karhutla segera berakhir dan masyarakat bisa beraktivitas tanpa takut terganggu masalah penyakit pernapasan atau lainya.
 
Ia juga menghimbau kepada masyarakat Palembang untuk sementara agar mengurangi aktivitas di luar rumah dan selalu menggunakan masker apabila harus beraktivitas di luar rumah.

Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi berbagai jenis penyakit gangguan pernapasan diakibatkan kabut asap karhutla, demikian Ratu Dewa.