Jakarta (ANTARA) - Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Veronica Tan mengatakan bahwa perempuan itu harus pintar dan mandiri.
"Jadi kalau misalnya memang ada pendamping, bisa ikut mandiri bersama pendamping, minimal bisa bantu dan juga bisa mandiri. Karena beban berat ketika punya anak, bagaimana mendidik anak, dan yang paling penting, perempuan itu harus smart," kata Veronica Tan, di Jakarta, Senin (21/10).
Sebagai seorang ibu yang memiliki tiga anak, Veronica sangat menyadari peran penting seorang perempuan.
Ia juga menekankan bahwa perempuan harus melahirkan anak-anak yang berkualitas baik.
"Dalam artian, saya melihat banyak ibu-ibu yang mungkin punya anak, tetapi tidak berpikir panjang. Punya anak saja tetapi tidak tahu nanti pendidikannya sampai besar bagaimana," ujar Veronica.
Berita Terkait
Polisi: Satu korban akibat kebakaran mobil di Tol Tangerang-Merak
Senin, 29 Juli 2024 12:07 Wib
Apri/Fadia bertemu Pearly/Thinaah pada laga pembuka World Tour Finals
Rabu, 7 Desember 2022 12:57 Wib
Kemenkumham Sumsel sosialisasikan layanan apostille
Minggu, 23 Oktober 2022 8:59 Wib
Delapan perancang Indonesia yang karyanya dipakai seleb mancanegara
Jumat, 7 Oktober 2022 13:58 Wib
Mimpi Harmony Tan jadi kenyataan tumbangkan juara wibleddon Serena Williams
Kamis, 30 Juni 2022 11:03 Wib
Pelatih Malaysia akui timnya sulit imbangi Indonesia
Senin, 20 Desember 2021 4:05 Wib
Hoki/Kobayashi dan Ji Ting/Tan berebut gelar Kejuaraan Dunia perdana
Minggu, 19 Desember 2021 19:03 Wib
Rexy Mainaky kembali bergabung bersama Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia
Selasa, 26 Oktober 2021 14:17 Wib