Sebelumnya pada Jumat 8 Maret 2025 Wali Kota Palembang menyidak Kantor Lurah Pulokerto, dan mendapati hanya ada empat pegawai honorer yang berada di kantor itu, sementara lurah nya tidak berada di kantor.
Wali Kota Palembang Ratu Dewa pun sempat memberikan sanksi berupa SP3 terhadap lurah tersebut.
Sidak yang dilakukan itu bahkan viral di media sosial dan mendapatkan perhatian bagi warga pengguna media sosial.
Pemkot Palembang mutasi lurah bolos saat disidak jadi staf kecamatan

Sekretaris Daerah Kota Palembang Aprizal Hasyim. (ANTARA/ M Imam Pramana)