Palembang (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan (Sumsel) membuat inovasi upaya untuk pengendalian inflasi di daerah ini.
Penjabat Bupati OKI Asmar Wijaya dalam keterangan tertulis yang diterima di Palembang, Kamis, mengatakan dalam pengendalian inflasi pihaknya menerapkan strategi 4 K, yaitu menjaga Keterjangkauan Harga, Ketersediaan Pasokan, Kelancaran Distribusi, dan Komunikasi Efektif.
"Kami memiliki beberapa inovasi dalam pengendalian inflasi, seperti pasar murah melalui program Perjaka, tanam cabai serentak (Balap Becak), Bismilah oleh Baznas, Operasi Pasar, Kerja Sama Daerah, serta toko TIPD yang menyediakan pangan murah terjangkau," ujarnya pula.
Berita Terkait
Kementerian PANRB resmikan Mal Pelayanan Publik OKU Timur
Rabu, 9 Oktober 2024 16:48 Wib
6,5 abad lalu, Raja Galuh sudah melarang judi
Rabu, 9 Oktober 2024 12:17 Wib
Pemkab OKU Selatan sediakan sarana air bersih untuk tingkatkan PHBS
Selasa, 8 Oktober 2024 19:46 Wib
Tinggal datang ke Puskesmas, Pemkab OKU beri pengobatan gratis pengidap TBC
Selasa, 8 Oktober 2024 19:30 Wib
Pemkab OKU tetapkan status siaga bencana banjir dan tanah longsor
Senin, 7 Oktober 2024 13:46 Wib
Pemkab OKI menyalurkan bansos CSR tekan kemiskinan ekstrem
Sabtu, 5 Oktober 2024 18:58 Wib
Kuota PPPK OKU Timur berjumlah 1.436 orang
Sabtu, 5 Oktober 2024 7:01 Wib
Pjs Bupati OKU Timur beri peringatan ASN jaga netralitas Pilkada 2024
Kamis, 3 Oktober 2024 20:02 Wib