Pembagian stiker anti korupsi kepada masyarakat ini sekaligus mengimbau warga Kota Baturaja untuk bersama-sama melawan korupsi agar terwujud Indonesia maju.
"Stiker tersebut berisi pesan-pesan anti korupsi, seperti bersatu melawan korupsi, cegah korupsi mulai dari diri sendiri, dan korupsi adalah kejahatan luar biasa," jelasnya.
Menurut dia, dalam penanganan tindak pidana korupsi pihaknya mengedepankan pencegahan sebelum melakukan upaya penegakan hukum.
Sebab, kata dia, penanganan masalah korupsi ini tidak hanya bisa dilakukan dengan pendekatan ataupun penindakan, namun harus paralel sejalan dengan upaya pencegahan.
"Kami juga konsisten melakukan penyuluhan hukum ke seluruh stakeholder jajaran Pemkab Ogan Komering Ulu yang dianggap rawan terjadi tindak pidana korupsi sebagai upaya pencegahan sedini mungkin," ujarnya.
Berita Terkait
Kejari OKU beri penerangan hukum pengelolaan dana BOS
Kamis, 22 Agustus 2024 14:23 Wib
Pemkab Mura dipilih jadi tempat observasi program anti korupsi dari KPK
Sabtu, 17 Agustus 2024 20:38 Wib
Kampanye anti rokok bisa jadi salah satu cara cegah remaja merokok
Jumat, 16 Agustus 2024 16:36 Wib
OJK: Anti-Scam Center percepat pemberantasan kegiatan keuangan ilegal
Selasa, 6 Agustus 2024 10:35 Wib
Ruko penemuan mayat dipolice line, warga Talang Kelapa Palembang geger
Rabu, 26 Juni 2024 16:23 Wib
KPAI sebut 1,14 juta anak masih dalam situasi pekerja anak
Rabu, 12 Juni 2024 11:30 Wib
Muara Enim implementasikan kurikulum anti narkoba di sekolah
Sabtu, 1 Juni 2024 18:53 Wib
Parlemen Israel bahas RUU nyatakan UNRWA "organisasi teroris"
Kamis, 30 Mei 2024 16:50 Wib