"Mereka sangat yakin dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia di masa mendatang. Sebagian besar dari mereka sudah berinvestasi di Indonesia, dan saya sudah bertemu dengan beberapa dari mereka, dan mereka ingin lebih banyak investasi di Indonesia," kata Rosan.
Menurut Rosan, para pengusaha ingin lebih banyak berinvestasi di Indonesia karena stabilitas dan perdamaian yang menjadi salah satu kekuatan utama Indonesia.
Para pengusaha, kata Rosan, juga meyakini kepemimpinan baru dari Presiden Prabowo juga akan memberi lebih banyak kenyamanan. Hal itu terlihat dari kunjungan luar negeri Presiden ke AS dan pertemuan bilateral dengan Presiden AS Joe Biden.
"Mereka (para pengusaha) akan berada di sini selama beberapa hari. Mereka juga akan bertemu dengan para menteri, serta beberapa perusahaan," tambah Rosan.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Presiden Prabowo menjamu puluhan pengusaha AS di Istana Negara
Berita Terkait
Kemenhan dan ANTARA sepakat perkuat kolaborasi informasi pertahanan
Rabu, 4 Desember 2024 16:13 Wib
Menteri Perdagangan ungkap keramik impor ilegal senilai Rp9,8 miliar
Selasa, 3 Desember 2024 16:24 Wib
Menko: Indonesia nihil aksi teroris berkat kolaborasi seluruh pihak
Selasa, 3 Desember 2024 16:22 Wib
Anggota DPR ingatkan setiap polisi ukur diri sebelum tindak kejahatan
Selasa, 3 Desember 2024 14:13 Wib
Presiden tegaskan tak toleransi korupsi yang bisa hambat investasi
Selasa, 3 Desember 2024 14:10 Wib
HIzbullah serang pos militer Israel balas pelanggaran gencatan senjata
Selasa, 3 Desember 2024 11:11 Wib