Palembang, Sumsel (ANTARA) - Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang, Sumatera Selatan, memperbanyak destinasi wisata melalui pendirian kampung kreatif untuk membangun potensi baru sektor perekonomian.
Staf Khusus Wali Kota Palembang Ali Hanafiah di Palembang, Sumsel, Senin, mengatakan Pemkot Palembang membuat 19 kampung kreatif pada 2024 di 18 wilayah kecamatan.
"Kampung kreatif ini memberikan potensi dan peluang baru untuk meningkatkan sektor perekonomian," katanya.
Ia menyebutkan dengan kampung kreatif, maka akan memberikan tempat wisata baru bagi warga dan wisatawan, sehingga terdapat peningkatan transaksi dan berdampak pada perekonomian warga.
Berita Terkait
UIN Palembang edukasi gaya hidup mahasiswa melalui karya seni
Kamis, 21 November 2024 14:34 Wib
Calon Wali Kota Palembang tawarkan solusi banjir pada debat pamungkas
Kamis, 21 November 2024 5:34 Wib
Kantor Wali Kota Palembang jadi lokasi wisata edukasi
Kamis, 21 November 2024 5:04 Wib
Pemprov Sumsel petakan percepatan ketahanan pangan
Kamis, 21 November 2024 1:00 Wib
Bawaslu Sumsel antisipasi "black campaign" jelang pencoblosan
Rabu, 20 November 2024 23:45 Wib
KPU Sumsel siapkan 6 tema pada debat terakhir Pilkada 2024
Rabu, 20 November 2024 23:15 Wib
Pj Gubernur Sumsel ingatkan peserta pilkada tak lakukan politik uang
Rabu, 20 November 2024 9:00 Wib
Kilang Plaju raih penghargaan pendukung Proklim
Rabu, 20 November 2024 8:00 Wib