Tanggamus (ANTARA) - Personel Polres Tanggamus, Polda Lampung mengusut kasus dugaan bullying atau perundungan yang melibatkan pelaku dan korban siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 1 Pematang Sawah.
"Iya kami sudah mendatangi TKP, dan meminta keterangan korban dan para saksi," kata Kasat Reskrim Polres Tanggamus AKP Muhammad Jihad Fajar Balman, saat dihubungi dari Lampung Selatan, Selasa.
Ia mengatakan, dugaan perundungan tersebut dialami oleh seorang siswa inisial A (12) siswa SMP Pematang Sawah.
"Laporan telah diterima oleh petugas SPKT Polres Tanggamus, kasus ini nantinya akan ditangani Unit PPA. Kita menangani perkara tersebut mengikuti sistem penanganan perkara anak yang berlaku di negara kita pak. Pastinya kita tuntas kan kasus tersebut. Dan masih dalam proses," katanya.
Berita Terkait
Pemkab OKU Timur beri makanan sehat bergizi gratis kepada pelajar
Sabtu, 16 November 2024 20:53 Wib
Polisi berikan tindakan terukur pelaku curnamor yang menembak petugas
Jumat, 15 November 2024 13:17 Wib
Polres Ogan Ilir beri makan siang bergizi gratis di Indralaya
Jumat, 15 November 2024 13:07 Wib
Polres OKU komitmen dukung penuh Program Asta Cita
Jumat, 15 November 2024 8:50 Wib
Polisi cari pelaku pembuangan orok bayi
Jumat, 15 November 2024 8:49 Wib
"Polisi Cilik" antusias makan siang bergizi gratis bareng jajaran Polres OKU
Kamis, 14 November 2024 12:15 Wib
BPBD OKU lakukan penanganan longsor di Jalinsum Pengandonan
Selasa, 12 November 2024 21:30 Wib
Polres OKU Timur pasang spanduk pilkada damai ke desa-desa
Selasa, 12 November 2024 18:19 Wib