Jakarta (ANTARA) - Pelatih Mauricio Pochettino mengatakan siap dengan kemungkinan terburuk, dipecat sebagai pelatih Chelsea pada akhir musim ini apabila pimpinan klub merasa tidak puas dengan kinerja juru taktik asal Argentina itu.
Mantan pelatih Paris Saint Germain (PSG) itu justru menyatakan bahwa keputusan untuk bertahan atau pergi bukan hanya di tangan pemilik klub, namun pelatih pun memiliki hak untuk memutuskan masa depannya sendiri.
"Jika kami bahagia maka itu sempurna. Tapi ini bukan soal menyenangkan pemilik klub, kalian juga harus bertanya kepada kami (pelatih). Bisa jadi kami yang tidak bahagia di sini," kata Mauricio Pochettino sebagaimana diwartakan AFP pada Sabtu.
Berita Terkait
PSMS kalahkan Persikota 1-0
Jumat, 15 November 2024 19:25 Wib
Alan Shearer terkesan dengan performa penyerang Ipswich Town
Selasa, 12 November 2024 13:52 Wib
Klasemen Liga Spanyol: jarak Barcelona dan Madrid makin dekat
Senin, 11 November 2024 9:33 Wib
Hasil dan klasemen Liga Italia: persaingan tim papan atas makin ketat
Senin, 11 November 2024 9:31 Wib
SFC ditahan imbang 1-1 saat jamu Dejan FC
Minggu, 10 November 2024 20:05 Wib
Jadwal Liga Spanyol: Madrid vs Osasuna, Socieded vs Barcelona
Jumat, 8 November 2024 17:44 Wib
Jadwal Liga Inggris: Liverpool hadapi Aston hingga Derbi London
Jumat, 8 November 2024 16:19 Wib
SFC fokus perbaiki lini depan jelang hadapi Dejan FC
Jumat, 8 November 2024 8:00 Wib