AKP Emir mengatakan dari keterangan saksi kejadian ini, berawal dari korban perempuan berinisial D yang akan memarkir sepeda motor di toko tersebut.
Korban ini mengunci motor dengan kunci ganda lalu masuk ke toko untuk bekerja. Kemudian sekitar pukul 11.27 WIB ada dua lelaki yang dicurigai petugas keamanan gedung tersebut
Kedua pelaku melakukan pencurian sepeda motor tersebut tetapi aksinya tidak berhasil dan diketahui petugas keamanan lalu diteriaki maling.
Setelah itu, lanjutnya kedua pelaku kabur dan menembaki petugas dengan "air softgun" ke arah petugas.
Pihaknya telah memeriksa kamera pengintai yang terpasang di lokasi dan meminta keterangan dari sejumlah saksi.
"Kami sudah melakukan olah tempat kejadian perkara untuk mengungkap kasus ini," kata dia.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Polisi selidiki kasus percobaan pencurian dan penembakan di Jakut
Berita Terkait
Menkum tegaskan ibu kota masih di Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta
Selasa, 19 November 2024 15:43 Wib
Kejagung nilai Menteri Perdagangan lain tak terkait kasusTom Lembong
Selasa, 19 November 2024 15:01 Wib
Jokowi ungkap alasan dukung RK di Pilkada
Senin, 18 November 2024 20:50 Wib
Konser Super Diva umumkan jadwal baru pada 17 Januari 2024
Senin, 18 November 2024 16:26 Wib
Rob di Jakarta Utara, di Penjaringan ketinggian air hingga 48 centimeter
Minggu, 17 November 2024 13:58 Wib
SEVENTEEN tambah jadwal konser di Indonesia pada Februari 2025
Sabtu, 16 November 2024 13:11 Wib
Suporter Timnas padati area GBK jelang laga Indonesia versus Jepang
Jumat, 15 November 2024 16:52 Wib
Rampok motor penembak polisi di Cengkareng tewas didor
Jumat, 15 November 2024 15:28 Wib