Dubai (ANTARA) - Kebakaran terjadi di salah satu pangkalan militer di Iran barat pada Senin tapi tidak menimbulkan korban, menurut laporan media yang berafiliasi dengan Dewan Keamanan Nasional Iran (SNSC).
"Pada Senin pagi kebakaran melanda ruang penyimpanan oli mesin dan bahan mudah terbakar di salah satu pangkalan pendukung Garda Revolusi di wilayah Mahidasht di Provinsi Kermanshah, sehingga menyebabkan kerusakan pada gudang industri," demikian Kantor Berita Nour.
Kobaran api berhasil dipadamkan oleh petugas kebakaran.
Sejumlah tim diterjunkan ke pangkalan tersebut untuk menyelidiki penyebab kebakaran.
Sumber: Reuters
Berita Terkait
Hakim vonis terdakwa pencuri buah sawit selama enam tahun penjara
Kamis, 31 Oktober 2024 16:37 Wib
Iran bakal gempur pangkalan sekutu Israel jika diserang
Rabu, 2 Oktober 2024 8:41 Wib
KKP tangkap kapal Vietnam curi ikan di Natuna Utara
Rabu, 21 Agustus 2024 12:59 Wib
Pertamina penuhi kebutuhan LPG 3 kg di OKU
Kamis, 4 Juli 2024 17:06 Wib
Hiswana Migas OKU Raya pastikan Si Melon tepat sasaran
Rabu, 26 Juni 2024 7:04 Wib
Pertamina Patra Niaga jamin stok elpiji 3 Kg di OKU Raya terpenuhi
Selasa, 25 Juni 2024 23:55 Wib
Pangkalan TNI AL Palembang gagalkan penyelundupan lobster ke Singapura
Senin, 6 Mei 2024 15:06 Wib
Pertamina sanksi pangkalan di Pagar Alam karena jual LPG di atas HET
Sabtu, 6 April 2024 22:55 Wib