Jayapura (ANTARA) - Petugas pemadam kebakaran, anggota TNI-Polri, karyawan dan masyarakat masih berusaha memadamkan api yang melahap ruangan kantor perhubungan sederet dengan VIP Room Bangunan Bandara Douw Aturure di Kabupaten Nabire, Papua pada Selasa siang (23/4).
Kabid Humas Polda Papua Kombes Pol Kamal kepada Antara di Jayapura, Selasa, mengatakan penyebab kebakaran belum diketahui.
Dari informasi yang diperoleh, terdengar ledakan dari salah satu ruangan sebelum api membesar.
Diduga ledakan berasal dari pendingin ruangan di salah satu bagian bangunan bandara.
Berita Terkait
BMKG butuh Lidar pantau keakuratan sebaran abu vulkanik di bandara
Sabtu, 9 November 2024 15:38 Wib
Empat penumpang pesawat Trigana Air tujuan Wamena terluka
Selasa, 5 November 2024 16:14 Wib
Mulai 20 November, dibuka penerbangan langsung Palembang-Denpasar
Selasa, 5 November 2024 8:00 Wib
Pemkab OKU Timur sosialisasikan pengoperasian Bandara Gatot Subroto
Jumat, 11 Oktober 2024 20:40 Wib
Masata ingin Bandara SMB jadi pintu masuk pengembangan wisata Sumsel
Kamis, 3 Oktober 2024 13:36 Wib
Bandara Palembang sediakan dua slot rute baru ke Denpasar dan Makassar
Rabu, 2 Oktober 2024 22:47 Wib
Masih banyak wisman ke Palembang meski Bandara Palembang berstatus domestik
Jumat, 20 September 2024 19:41 Wib
Oktober mendatang, dibuka rute penerbangan Palembang ke Denpasar dan Makassar
Kamis, 12 September 2024 20:00 Wib