PDI Perjuangan: Selamat Ulang Tahun Megawati ke-78

id PDIP,Megawati Soekarnoputri,Hasto Kristiyanto,HUT ke-78 Megawati Soekarnoputri

PDI Perjuangan: Selamat Ulang Tahun Megawati ke-78

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri (kanan) berbincang dengan Sekjen Hasto Kristiyanto (kiri). ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/foc.

Jakarta (ANTARA) - Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) mengungkapkan bahwa seluruh simpatisan, anggota, dan kader partai mengucapkan selamat ulang tahun ke-78 kepada Ketua Umum Megawati Soekarnoputri.

Dia mengatakan bahwa Presiden ke-5 RI telah menjadi ibu bagi seluruh kader partai berlambang banteng moncong putih itu.

"Kami bounded secara ideologi, spiritual, kesejarahan, dan juga dengan seluruh alam pikir, alam rasa, dan rekam jejak Ibu Mega yang dikenal sangat kokoh menjaga konstitusi dan demokrasi," kata Hasto dalam keterangannya di Jakarta, Kamis.

PDIP pun mendoakan agar Megawati dapat diberikan kekuatan dan semangat juang.

Pewarta :
Uploader: Aang Sabarudin
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.