Kulon Progo (ANTARA) - Pemerintah Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menggelar kegiatan Jelajah Ruang Menoreh Geoheritage di Padukuhan Tonogoro, Desa Banjaroyo, untuk mengenalkan kawasan menoreh sebagai bagian dari geoheritage yang perlu dilestarikan dan dioptimalkan pemanfaatan mendukung pariwisata.
Penjabat Bupati Kulon Progo Ni Made Dwipanti Indrayanti di Kulon Progo, Minggu, mengatakan kegiatan ini merupakan ajang promosi wisata, berbagai desa di daerah tersebut menampilkan produk-produk yang dimiliki.
"Kami berharap melalui kegiatan ini semakin banyak pihak-pihak yang terlibat dan bekerja sama untuk kemajuan Kulon Progo," kata Ni Made.
Ia mengatakan kegiatan ini harus dimanfaatkan sebaik-baiknya. Yang jelas promosi sebelumnya itu harus bisa kenceng, tidak hanya sekedar sederhana, tapi kemudian juga menampilkan produk, hasil buah buahan seperti durian asli Kulon Progo yang istimewa rasanya.
Berita Terkait
Pemkab OKI kawal ruang digital dukung pilkada damai
Sabtu, 16 November 2024 9:00 Wib
Tahanan narkoba kabur bobol ventlasi ruang kerja kanit reskrim polsek
Selasa, 12 November 2024 8:51 Wib
Pakar: Perencanaan kota perlupertimbangkan perubahan perilaku manusia
Jumat, 8 November 2024 15:36 Wib
Kebakaran ruangan Samapta Polresta Jambi disebabkan percikan dari gangguan kelistrikan
Selasa, 5 November 2024 1:00 Wib
Rutan Baturaja sidak ruang tahanan antisipasi peredaran narkoba
Minggu, 3 November 2024 15:15 Wib
Muara Enim buat ruang berbagi ilmu bagi para guru
Sabtu, 26 Oktober 2024 14:11 Wib
Di Ruang Sidang MPR/DPR RI ini akan terjadi pergantian tempat duduk
Minggu, 20 Oktober 2024 10:10 Wib
Aspenku Sumsel sebut Pilkada juga beri ruang pengembangan pasar UMKM
Sabtu, 12 Oktober 2024 9:31 Wib