Medan (ANTARA) - Tim basket Rajawali Medan kembali menelan kekalahan di kandang sendiri pada laga lanjutan Indonesia Basket League (IBL) 2024.
Tim besutan Raoul Mguel Hadinoto harus mengakui ketangguhan Satya Wacana Salatiga dengan skor akhir 56-65 pada pekan kedelapan IBL 2024 yang digelar di Gedung Serbaguna Universitas Negeri Medan (Unimed) Minggu.
Kekalahan ini merupakan yang kedua kalinya, sebelumnya mereka juga harus dipermalukan dikandang sendiri oleh Bali United Basketball.
Pada kuater pertama, Rajawali Medan mendominasi laga, Respati Ragil Pamangkas Cs kerap merepotkan barisan pertahaan Satya Wacana Salatiga. Terbukti Rajawali Medan unggul dengan skor 14-12.
Di kuater kedua, permainan Tim Basket kebanggaan Kota Medan ini tidak terbendung, Jabari Carl Bird menjadi mesin pencetak angka bagi Rajawali Medan, tembakan tiga angka berhasil diciptkannya yang membuat Rajawali Medan unggul 36-28.
Berita Terkait
Longsor di Sembahe Deli Serdang sebabkan 20 orang terluka
Kamis, 28 November 2024 21:10 Wib
Polisi sarankan pengendara Medan-Berastagi melalui jalur alternatif
Kamis, 28 November 2024 19:52 Wib
22 kurir ganja masuk sel
Selasa, 19 November 2024 21:15 Wib
Kodam I Bukit Barisan periksa 33 oknum prajurit pasca perkelahian
Minggu, 10 November 2024 16:36 Wib
Polisi dalami dugaan pelemparan terhadap kedua calon gubernur Sumut
Jumat, 8 November 2024 15:38 Wib
Bentrok gegara masalah lahan yang tewaskan dua warga, belasan pemuda jadi tersangka
Sabtu, 26 Oktober 2024 8:15 Wib
Hakim vonis dua tahun penjara tujuh terdakwa aniaya dua anggota polisi
Rabu, 23 Oktober 2024 22:17 Wib
Tawuran makan korban jiwa, 20 remaja geng motor ditetapkan jadi tersangka
Selasa, 22 Oktober 2024 6:16 Wib