Palembang (ANTARA) - Asosiasi Perusahaan Pameran Indonesia (Asperapi) Sumatera Selatan (Sumsel) mengajak masyarakat, pemda, dan pelaku industri pariwisata, manfaatkan Sriwijaya Travel Fair 2023 untuk mempromosi potensi pariwisata unggulan provinsi setempat.
"Sriwijaya Travel Fair yang dijadwalkan berlangsung selama tiga hari pada 14 -16 Juli 2023 terselenggara atas kerja sama dengan Association of The Indonesian Tours and Travel (ASITA) Sumsel diharapkan bisa dimanfaatkan maksimal untuk mempromosikan potensi pariwisata unggulan 17 kabupaten dan kota dalam provinsi setempat," kata Ketua Asperapi Sumsel MS Iqbal Rudianto di Palembang, Sabtu.
Dia menjelaskan kegiatan digelar di dua tempat yaitu di Palembang Indah Mal (PIM) dan Table Top di salah satu hotel berbintang.
Kegiatan promosikan pariwisata Sumsel itu pertama kali diselenggarakan pada 2022 dan diupayakan bisa diselenggarakan rutin.
Berita Terkait
Polres OKU Timur musnahkan 35 kilogram ganja
Kamis, 21 November 2024 14:00 Wib
PT SBA Wood Industries bangun Kantor Desa dan sekolah PAUD diDesa Simpang Tiga Sakti
Kamis, 21 November 2024 8:34 Wib
Kakanwil Kemenkumham Sumsel pantau kondusifitas tes kesehatan dan psikotes CPNS
Kamis, 21 November 2024 0:08 Wib
Kilang Pertamina Plaju tantang mahasiswa Sumsel "mikirin" tentang energi lewat LKTI
Rabu, 20 November 2024 23:59 Wib
Pemprov Sumsel petakan percepatan ketahanan pangan
Kamis, 21 November 2024 1:00 Wib
Bawaslu Sumsel antisipasi "black campaign" jelang pencoblosan
Rabu, 20 November 2024 23:45 Wib
KPU Sumsel siapkan 6 tema pada debat terakhir Pilkada 2024
Rabu, 20 November 2024 23:15 Wib
Inovasi Rutan Prabumulih, Sumsel masuk finalis Sinopadik LAN
Rabu, 20 November 2024 11:57 Wib