Jakarta (ANTARA) - Penampilan Ronaldo dan Al Nassr sangat maksimal pada laga perempat dinal Liga Champions Asia, namun belum cukup melaju setelah kalah adu penalti di penghujung laga.
Klub Saudi Pro League, Al Nassr, tersingkir dari perempat final Liga Champions Asia setelah kalah adu penalti dari klub Uni Emirat Arab, Al Ain, kendati megabintang Cristiano Ronaldo mencetak gol pada laga yang digelar di Al-Awwal Park, Selasa dini hari WIB.
AFP pada Selasa mewartakan bahwa pemain Portugal 39 tahun itu mencetak gol dari titik putih saat laga memasuki menit ke-118 untuk memaksakan kedudukan imbang 4-4.
Al Nassr memang menang 4-3 pada laga malam tadi, namun agregat menjadi 4-4 sehingga dilanjutkan ke adu tendangan penalti karena tim tamu menang 1-0 pada leg pertama.
Rahimi mencetak dua gol untuk keunggulan Al Ain pada babak pertama, kemudian Al Nassr membalas lewat gol Ghareeb yang meneruskan umpan Sadio Mane.
Berita Terkait
Hanya lima bulan bertugas, direkturolahraga MU memutuskan mundur
Minggu, 8 Desember 2024 19:20 Wib
Jadwal Liga Spanyol: Barca jumpa Real Betis, Real Madrid vs Girona
Jumat, 6 Desember 2024 14:30 Wib
Jadwal Liga Italia: Atalanta vs Milan hingga Napoli vs Lazio
Jumat, 6 Desember 2024 13:42 Wib
Chelsea dan Arsenal pangkas jarak dengan Liverpool
Jumat, 6 Desember 2024 11:20 Wib
Chelsea dan Everton amankan kemenangan besar dengan selisih empat gol
Kamis, 5 Desember 2024 10:13 Wib
Hadapi MU di Emirates, Arsenal minta suporter beri energi lebih
Rabu, 4 Desember 2024 15:45 Wib
Persita fokus poin di lima laga akhir tahun
Rabu, 4 Desember 2024 1:30 Wib
Leny Yoro berpotensi masuk skuad MU kontra Arsenal
Selasa, 3 Desember 2024 16:26 Wib