Muara Enim, Sumsel (ANTARA) - Peserta kegiatan Collaboration Camp Sumsel Youth Summit sedang melakukan aktivitas perbaikan infrastruktur di Desa Karang Jaya Kabupaten Muara Enim Provinsi Sumatera Selatan, Kamis (23/2). Kegiatan yang digelar oleh PT Bukit Asam Tbk (PTBA) itu merupakan bagian dari upaya pembelajaran keterampilan inovasi generasi muda BUMN serta menumbuhkan semangat kolaborasi untuk memberikan nilai tambah bagi Indonesia. (ANTARA/Ahmad Rafli Baiduri)
Berita Terkait
PLN Muara Enim: 94.400 pelanggan dapat diskon listrik 50 persen
Jumat, 10 Januari 2025 15:02 Wib
BPBD Sumsel: 720 KK terdampak banjir di Kabupaten Muara Enim
Jumat, 10 Januari 2025 15:02 Wib
Kejaksaan Negeri Palembang lakukan OTT pejabat Disnaker Sumsel
Jumat, 10 Januari 2025 14:51 Wib
629 karhutla terjadi sepanjang 2024, luasan di Sumsel signifikan
Jumat, 10 Januari 2025 5:55 Wib
Muchendi-Supriyanto ditetapkan sebagai pemenang Pilkada OKI
Jumat, 10 Januari 2025 5:24 Wib
PLN-BPBD Sumsel tingkatkan kesiapsiagaan darurat bencana
Kamis, 9 Januari 2025 19:30 Wib
Pemprov Sumsel-Bank Sampah Indonesia kerjasama pengelolaan sampah
Kamis, 9 Januari 2025 17:52 Wib
Hiswana sebut HET LPG 3 kg di Sumsel naik jadi Rp18.500 per tabung
Kamis, 9 Januari 2025 17:52 Wib