Polrestabes Palembang gelar operasi tilang pada 14-31 Juli 2025

id Polrestabes Palembang,Tilang di Palembang,Kendaraan di Palembang

Polrestabes Palembang gelar  operasi tilang pada 14-31 Juli 2025

Kasatlantas Polrestabes Palembang AKBP Finan Sukma Radipta diwawancarai di Palembang, Jumat (11/7/2025). ANTARA/ M Imam Pramana

Polrestabes Palembang berharap operasi ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya keselamatan berlalu lintas.

"Operasi tilang ini juga bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap aturan lalu lintas. Kami berharap masyarakat dapat mematuhi aturan lalu lintas untuk meningkatkan keselamatan di jalan," ujarnya.

Ia menegaskan bahwa operasi itu dilakukan pada siang dan malam selama tanggal tersebut, namun untuk waktunya akan dilakukan secara tidak menentu.

Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Polrestabes Palembang gelar operasi tilang pada 14-31 Juli 2025

Pewarta :
Uploader: Aang Sabarudin
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.