Jakarta (ANTARA) - Bintang Boston Celtics, Jayson Tatum, memasang target besar untuk kembali meraih gelar juara NBA pada musim yang akan datang, setelah sukses membawa Celtics meraih gelar NBA ke-18.
“Ini bukan tentang memenangkan satu gelar saja,” kata Tatum kepada media seperti dikutip ESPN.
“Semua pemain yang saya kagumi tumbuh besar memenangkan lebih dari satu gelar.”
Tatum kembali berlatih pada musim ini dengan motivasi tinggi, terutama setelah pengalaman di Olimpiade Paris. Meski berperan sebagai pemain cadangan dan tidak tampil di dua pertandingan, bintang Celtics ini mengakui bahwa pengalaman kurang manis di Olimpiade tersebut menjadi bahan bakar semangatnya.
“Pengalaman itu memang unik, tapi saya percaya semua terjadi untuk sebuah alasan,” ujar Tatum. Ia juga menegaskan bahwa motivasinya tidak pernah berkurang meski mengalami momen sulit di Olimpiade.
Berita Terkait
Celtics kibarkan banner juaraNBA ke-18 di TD Garden
Rabu, 23 Oktober 2024 10:28 Wib
"Catatan Harian Menantu Sinting" tayang di bioskop 18 Juli
Senin, 15 Juli 2024 16:40 Wib
Seputar rambut panjang Ariel Tatum
Minggu, 28 April 2024 3:00 Wib
Jayson Tatum pimpin Celtics hempaskan Hornets 118-104
Selasa, 2 April 2024 12:42 Wib
Jayson Tatum jadi aktor utama kemenangan Celtics atas Bucks 122-119
Kamis, 21 Maret 2024 11:50 Wib
Jayson Tatum cetak 41 poin saat Boston Celtics menang 117-113 atas Cleveland Cavaliers
Kamis, 2 Maret 2023 13:05 Wib
Jayson Tatum bersinar di laga NBA All Star 2023
Senin, 20 Februari 2023 13:50 Wib
34 poin Jayson Tatum bantu Celtics kandaskan tuan rumah Spurs
Minggu, 8 Januari 2023 11:52 Wib