Peringatan Hari Santri Nasional di Lubuklinggau

id Sumsel, lubuklinggau

Peringatan Hari Santri Nasional di Lubuklinggau

-

Lubuk Linggau (ANTARA) - Penjabat Wali Kota Lubuklinggau H Koimudin berfoto bersama Dandim 0406, Kajari Lubuklinggau, Kemenag kota lubuklinggau dan para ketua serta pengurus pondok pesantren yang ada di Kota Lubuklinggau dalam rangka peringatan Hari Santri Nasional tahun 2024 di Lapangan Perbakin pada Selasa, 22 Oktober 2024. ANTARA/HO/Prokopim