Mari juga mengingatkan mengenai pentingnya berada di tengah-tengah masyarakat dan mengelola konflik dengan bijak sebagai penyelenggara pemilu.
Mari Fitriana berpesan agar PPK dan PPS memberikan pelayanan maksimal kepada setiap warga untuk tetap bisa melayani hal-hal yang dibutuhkan masyarakat seperti pindah tempat pencoblosan, memberikan informasi kepada masyarakat, dan meminimalkan potensi protes mengenai daftar pemilih.
“Teman-teman PPK dan PPS, jaga nama baik kita bersama. Hindari hal-hal yang dapat merusak etika kita saat bertugas. Ini adalah bentuk komitmen agar pemilu dapat berjalan dengan transparan dan bebas dari potensi konflik,” katanya.
Rapat evaluasi akhir tahun ini tidak hanya menjadi momentum refleksi, tetapi juga sebagai langkah awal menuju Pemilu 2024 yang sukses dan berdampak positif bagi bangsa dan demokrasi di Karawang.
Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: KPU minta PPK dan PPS hindari hal yang merusak nama baik
Berita Terkait
KPU OKU bekali PPK cara penggunaan aplikasi Sidalih dan e-Coklit
Minggu, 23 Juni 2024 21:33 Wib
KPU Sumsel lantik 65 PPK OKU tekankan jaga netralitas pilkada 2024
Kamis, 16 Mei 2024 15:30 Wib
KPU Kabupaten OKU Timur gelar tes tertulis calon PPK
Selasa, 7 Mei 2024 16:18 Wib
KPU Ogan Komering Ulu butuhkan 65 orang anggota PPK
Kamis, 25 April 2024 23:33 Wib
Polisi sidik kasus korupsi anggaran PPK Kabupaten Tebo
Senin, 22 April 2024 16:56 Wib
Kemenkumham Sumsel dapat tambahan tenaga medis untuk klinik lapas
Rabu, 6 Maret 2024 18:11 Wib
KPU Palembang ambil alih penghitungan suara PPK Sukarami
Senin, 4 Maret 2024 13:29 Wib
Tegas, KPU Karawang berhentikan anggota PPK diduga culas
Minggu, 3 Maret 2024 7:29 Wib