Palembang, Sumsel (ANTARA) - Provinsi Sumatera Selatan ditunjuk menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) 2025 dengan peserta perwakilan provinsi se-Indonesia.
Sekda Provinsi Sumatera Selatan Drs H Edward Candra memimpin Rapat Persiapan Rakornas itu untuk memastikan kesiapannya.
Rakornas Pengembangan SDM Tahun 2024 akan diselenggarakan di Palembang pada 30-31 Oktober 2024.
Pada kesempatan itu Sekda memberikan arahan kepada stakeholder terkait agar dapat mempersiapkan apa saja yang dibutuhkan.
"Saling berkoordinasi dengan sektor atau instansi terkait yang tepat di bidangnya, sehingga kegiatan ini dapat diselenggarakan dengan lancar dan sukses," tuturnya.
Berita Terkait
Kejari tetapkan satu tersangka kasus korupsi dana CSR PLN
Senin, 9 Desember 2024 15:59 Wib
LLDikti Wilayah II bina 166 PTS di 4 provinsi Sumbagsel
Jumat, 6 Desember 2024 8:00 Wib
Oknum PPPK tersangka kekerasan seksual terancam dipecat
Jumat, 29 November 2024 15:54 Wib
Hasil hitung cepat Pilkada 2024 di sejumlah provinsi di Indonesia
Kamis, 28 November 2024 5:39 Wib
Inilah nama-nama peserta Pilkada Serentak 2024 di Provinsi Sumsel
Rabu, 27 November 2024 8:04 Wib
Polisi identifikasi gas beracun sebabkan tiga pekerja meninggal dunia
Senin, 25 November 2024 17:21 Wib
Bayi gajah ditemukan mati di Aceh Jaya
Senin, 18 November 2024 13:44 Wib
Harga karet di Bengkulu capai Rp28 ribu perkilogram
Kamis, 14 November 2024 15:52 Wib