Jakarta (ANTARA) - Pelatih Liverpool Juergen Klopp dihukum larangan ikut bertanding selama dua pertandingan oleh Federasi Sepak bola (FA) Inggris dan terkena denda 75.000 Euro atau 1,2 milliar Rupiah pada Jumat.
FA Inggris menjatuhi hukuman kepada Klopp terkait komentarnya seusai pertandingan Premier League atau Liga Inggris menghadapi Tottenham Hotspur pada 30 April lalu.
"Jurgen Klopp terkena sanksi larangan bertanding untuk dua pertandingan dan denda 75.000 Euro atas komentarnya di media seusai pertandingan Premier League antara Liverpool melawan Tottenham Hotspur pada 30 April 2023," bunyi keterangan FA Inggris melansir laman resmi, Jumat.
Pelatih berkebangsaan Jerman itu memberikan komentar terkait kinerja wasit selama pertandingan yang terlalu memihak kepada Tottenham Hotspur dan merugikan Liverpool.
Berita Terkait
Joel Matip berpisah dengan Liverpool setelah delapan tahun bersama
Jumat, 17 Mei 2024 16:14 Wib
Klopp: Menang di Derbi Merseyside sangat penting untuk raih juara
Rabu, 24 April 2024 15:54 Wib
Klopp paham Xabi Alonso bertahan bersama Leverkusen
Sabtu, 30 Maret 2024 8:00 Wib
Klopp: Kelelahan jadi penyebab Liverpool kalah dari MU
Senin, 18 Maret 2024 10:08 Wib
Piala FA: Duel adu gengsi MU vs Liverpool
Minggu, 17 Maret 2024 15:29 Wib
Intensitas tinggi dan tekanan ekstra akan warnai pertandingan MU vs Liverpool
Sabtu, 16 Maret 2024 21:49 Wib
Klopp akan hati-hati saat memainkan Mo Salah agar tak kembali cedera
Kamis, 7 Maret 2024 11:03 Wib
Klopp nilai sukses Piala Liga kali ini "paling istimewa"
Senin, 26 Februari 2024 11:58 Wib