Jakarta (ANTARA) - Denver Nuggets menyingkirkan Minnesota Timberwolves dari kompetisi pascamusim NBA usai mengalahkannya dengan skor 112-109 pada laga kelima babak playoff NBA Wilayah Barat yang digelar di Pepsi Center Colorado, Rabu WIB.
Nuggets unggul 4-1 dalam rangkaian laga putaran pertama babak playoff dan berhak melanjutkan kompetisi ke putaran kedua playoff, atau babak semifinal NBA Wilayah Barat.
Bintang Nuggets Nikola Jokic kembali mencatatkan triple-double dengan 28 poin, 17 rebound, dan 12 assist. Ini adalah triple-double ke-30 Jokic sepanjang musim NBA 2022-2023.
Selain itu, Jamal Murray mencetak skor tertinggi dengan 35 poin, diikuti oleh Aaron Gordon dan Bruce Brown Jr yang sama-sama mencetak 14 poin, serta Kentavious Caldwell-Pope 10 poin.
Timberwolves sebenarnya memulai laga dengan baik di mana mereka bisa unggul hingga 15 poin pada kuarter pertama.
Berita Terkait
Thunder cetak poin terendah saat kalah oleh Bucks di final NBA Cup
Rabu, 18 Desember 2024 14:51 Wib
Mantan pemain NBA gabung ke Bima Perkasa Jogja
Selasa, 17 Desember 2024 9:40 Wib
Giannis-Lillard bawaBucks ke semifinal NBA Cup
Rabu, 11 Desember 2024 11:51 Wib
Karl-Anthony Towns kembali bantu Knicks tundukkan Raptors 113-108
Selasa, 10 Desember 2024 14:59 Wib
Timberwolves bungkam Lakers 109-80
Selasa, 3 Desember 2024 12:12 Wib
Trae Young tak ikut NBA Cup, Atlanta Hawks didenda Rp1,5 miliar
Rabu, 27 November 2024 14:50 Wib
Wembanyama cetak 50 poin, Spurs atasi Wizards dengan skor 139-130
Kamis, 14 November 2024 14:38 Wib
Embiid tampil lagi tapi tak bisa hindarkan Sixers kalah dari Knicks
Rabu, 13 November 2024 14:45 Wib