Louis van Gaal sudah bebas dari kanker prostat

id Louis van Gaal, Timnas Belanda,Sepak bola

Louis van Gaal sudah bebas dari kanker prostat

Louis van Gaal. (AFP/KOEN VAN WEEL)

Meski menjalani perawatan intensif, termasuk 25 kali terapi radiasi, Van Gaal tetap menjalankan tugas kepelatihannya dengan profesional, bahkan acap mengunjungi rumah sakit pada malam hari agar tidak mengganggu fokus timnya.

"Saya selalu berusaha memberikan yang terbaik untuk sepak bola Belanda, bahkan di tengah perjuangan melawan penyakit ini," kata dia.

Van Gaal, yang pernah melatih Ajax, Barcelona, Bayern Muenchen, dan Manchester United, serta membawa Belanda ke peringkat ketiga Piala Dunia 2014, kini menikmati masa pensiunnya.





Berita ini telah tayang di Antaranews.com dengan judul: Louis van Gaal sudah bebas dari kanker prostat

Pewarta :
Uploader: Aang Sabarudin
COPYRIGHT © ANTARA 2026

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.