Muara Enim (ANTARA) - Sebanyak dua nama telah mengambil formulir pendaftaran bakal calon bupati Muara Enim ke Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hanura daerah itu.
Penjabat Bupati Muara Enim H Ahmad Rizali salah satunya yang mengambil formulir pendaftaran bakal calon bupati ke DPC Hanura itu.
Pimpinan DPC Hanura membenarkan pengambilan pendaftaran formulir pendaftaran itu.
Selain Ahmad Rizali, ada juga nama lain yang juga mengambil formulir ke Hanura Muara Enim yakni atas nama Ramlan Holdan.
Pengambilan formulir oleh kedua nama itu dilakukan pada hari yang sama, Senin (29/4/2024).
Pembukaan atau pengambilan formulir sendiri dibuka Hanura Muara Enim hingga 20 Mei 2024 mentarang.
Sedangkan untuk menentukan bakal calon yang akan diusung, pengurus partai itu akan melakukan pengecekan, mengecek hasil survei serta tahapan lain yang ditetapkan oleh partai.
Berita Terkait
Pj Bupati Banyuasin lepas pendistribusian logistik Pilkada 2024
Sabtu, 23 November 2024 15:22 Wib
KPU Palembang pindahkan satu TPS karena rawan banjir jelang pilkada
Sabtu, 23 November 2024 7:52 Wib
KPU OKU lakukan simulasi pemungutan suara Pilkada 2024
Sabtu, 23 November 2024 6:10 Wib
OKU siagakan 2.041 anggota linmas selama Pilkada 2024
Sabtu, 23 November 2024 7:00 Wib
KPU Sumsel sebut targetkan pendistribusian logistik rampung H-1 pencoblosan
Sabtu, 23 November 2024 6:03 Wib
Polres OKU periksa kesehatan 217 personel pengamanan TPS Pilkada 2024
Jumat, 22 November 2024 18:53 Wib
Palembang pecahkan rekor MURI melalui karya buku 5.300 pantun
Jumat, 22 November 2024 15:23 Wib
KPU Sumsel sebut debat terakhir Pilkada 2024 berjalan kondusif
Jumat, 22 November 2024 7:04 Wib