Dalam melakukan pencarian pihaknya membagi Tim SAR Gabungan menjadi dua tim Search And Rescue Unit (SRU).
SRU 1 melakukan pencarian dengan cara penyisiran permukaan air dan circle menggunakan perahu karet.
Sedangkan, SRU 2 melakukan pencarian jalur darat serta penyebaran informasi kepada masyarakat yang berada di sepanjang pesisir Sungai Ogan.
Bahkan, pihaknya menerjunkan tim penyelam tradisional untuk mencari keberadaan korban hingga ke dasar sungai.
"Setelah ditemukan jasad korban langsung dievakuasi ke rumah duka guna dilakukan proses pemakaman," katanya.
Dengan ditemukannya korban, maka operasi SAR dinyatakan selesai dan semua unsur SAR yang terlibat dalam proses pencarian dikembalikan kesatuannya masing-masing.*
Berita Terkait
Warga Tebo tenggelam saat menyeberang Sungai Batanghari
Jumat, 15 November 2024 10:44 Wib
Perahu bocor di laut empat nelayan terapung di Laut Panipahan Rohil, satu tewas
Senin, 4 November 2024 12:59 Wib
Seorang warga OKU hilang terbawa arus Sungai Ogan
Minggu, 27 Oktober 2024 19:30 Wib
Tim SAR evakuasi jasad korban tenggelam di Sungai Selabung
Minggu, 27 Oktober 2024 18:26 Wib
Seorang wanita menceburkan diri bersama bayi di Ancol
Rabu, 9 Oktober 2024 13:02 Wib
Bocah tenggelam di Sungai Lematang ditemukan meninggal dunia
Kamis, 12 September 2024 19:21 Wib
BPBD sebut 5 korban tenggelam akibat ambruknya Jembatan Lalan di Muba
Selasa, 13 Agustus 2024 14:55 Wib
2 remaja tenggelam di Sungai Batanghari saat mau berkemah
Minggu, 4 Agustus 2024 20:14 Wib