Pulau Kemaro Jelang Cap Go Meh

id cap go meh, kemaro

Pulau Kemaro Jelang Cap Go Meh

Sejumlah pengunjung dari luar Palembang melihat-lihat di sekitar Pagoda Pulau Kemaro Palembang, Kamis (2/2). Setiap Tahun pada perayaan Cap Go Meh, Pulau Kemaro selalu diserbu pengunjung keturunan Tiong Hoa baik dari lokal maupun berbagai negara sep

Sejumlah pengunjung dari luar Palembang melihat-lihat di sekitar Pagoda Pulau Kemaro Palembang, Kamis (2/2). Setiap Tahun pada perayaan Cap Go Meh, Pulau Kemaro selalu diserbu pengunjung keturunan Tiong Hoa baik dari lokal maupun berbagai negara seperti Singapura, Hong Kong, dan China, untuk bersembahyang memohon rezeki dari Dewa, Puncak keramaian ini akan berlangsung pada Sabtu (4/2)nanti. (FOTO ANTARA/Feny/12)